Sekolah Sungguhan

Mari kita bayangkan jika suatu hari seorang anak ditanya tentang apa itu udang, lalu mereka menjawab dengan lantang dan penuh keyakinan tentang Litopeneus vannamei, siklus hidupnya, penyakit White Spot Syndrome (WSS), dan cara penaggulangannya menurut buku pelajaran, tetapi ia belum pernah atau malah tidak pernah sama sekali mencium bau tambak, belum pernah menyentuh lumpur tambak,…

Belajar Bisa dimana Saja, Tapi Kenapa Kita Masih Memuja Sekolah?

Belajar! Yaaps sebuah kegiatan yang dilakukan seseorang guna memperolah pengetahuan, pengendalian diri, pengembangan potensi diri, dan pengembangan pemikiran yang kemudian disebut pendidikan (education). Secara garis besar pendidikan sudah ada jauh sebelum adanya lembaga pendidikan semacam sekolah, hal ini dapat dibuktikan di masa umat manusia belum mengenal istilah sekolah itu sendiri, sebagai contoh orang-orang Yunani di…

Sekolah Kok Serem: Sebuah Kritikan Terhadap Pendidikan Konvensional

suroyaproject.com-Sebuah tragedi kecil namun amat memalukan. Ketika itu saya bertemu seorang laki-laki tua di warung kelontong dekat tempat tinggal saya. Laki-laki tua itu menceritakan perihal tragedi kecil yang dialami dia dengan anaknya, yakni anak laki-lakinya enggan untuk berangkat sekolah. Berdasarkan cerita laki-laki tua itu, anaknya tidak berani untuk berangkat sekolah lantaran dimarahi dan dihukum oleh…

Sekolah Penyumbang Pengangguran Terbesar: Membedah Janji Manis Sekolah

Suroyaproject.com-Pada suatu hari sempat saya didatangi rekan lama, dulu sempat satu kelas dengan dia, yakni pada saat saya menempuh pendidikan SMP. Dia datang sambil bercerita tentang nasibnya yang tidak kunjung mendapatkan pekerjaan, sambil menyeruput kopi dia meminta info loker (Lowongan Kerja) kepada saya. Saya hanya menanggapinya dengan kata ringan “Loh ijazahmu kan SMK jurusan TKR…