Menggugat Kurikulum Merdeka
Kurikulum merdeka atau merdeka belajar merupakan konsep pendidikan yang dikembangkan oleh KEMENDIKBUD RISTEK, Nadiem Makarim yang kini diteruskan oleh Abdul Mu′ti. Tujuan dari kurikulum merdeka adalah untuk memperluas cakupan pembelajaran di sekolah, agar siswa dapat bebas mengembangkan potensi dan minatnya secara mandiri. Selain itu, kurikulum merdeka dibentuk juga untuk menjawab tantangan-tantangan yang akan dihadapi umat…

